Untuk membuat subdomain dari domain anda
- Login ke panel DirectAdmin sesuai tutorial di https://my.whplus.com/knowledgebase/91/Cara-Login-ke-Panel-DirectAdmin.html
- Klik link "Subdomain Managemant" pada bagian "Account Manager"
- Kemudian klik icon "Add New Subdomain"
- Tuliskan nama subdomain yg anda inginkan, lalu klik "Add Subdomain"
Catatan: Mungkin perlu waktu beberapa menit untuk propagasi DNS agar subdomain baru bisa diakses.